Traditional Massage

Traditional Massage

Pijat tradisional adalah terapi kesehatan tradisional yang dilakukan dengan mengurut tubuh menggunakan tangan. Pijat tradisional sudah dikenal di Indonesia sejak berabad-abad lalu.

Manfaat

1.Meredakan nyeri otot dan sendi.
2.Mengurangi stres dan ketegangan otot.
3.Meningkatkan kelenturan otot.
4.Meningkatkan daya tahan tubuh.
5.Memperbaiki kualitas tidur.
6.Meningkatkan sirkulasi darah.
7.Merelaksasi tubuh Mengurangi rasa lelah dan sakit.

Perhatian

Pijat tradisional dapat memberikan banyak manfaat bagi kesehatan, tetapi juga bisa mendatangkan risiko. Untuk meminimalkan risiko, Anda dapat: Memberi tahu terapis bila sedang memiliki kondisi tertentu Memastikan terapis yang digunakan memiliki sertifikat atau telah melalui berbagai pelatihan.

Pilih Durasi

Jika Anda Melakukan DP 50% Anda akan mendapatkan invoice sebagai bukti konfirmasi kepada therapist bahwa booking Anda telah membayar 50%.

Durasi 1 Jam

Ideal untuk Anda yang sibuk! Dapatkan energi kembali dengan sesi singkat yang dirancang untuk menghilangkan kelelahan dan menambah semangat.

Durasi 2 Jam

Ambil jeda dari rutinitas sehari-hari dengan sesi yang dirancang untuk memberikan Anda waktu berkualitas. Nikmati pengalaman yang menyegarkan, membantu Anda merasa lebih hidup dan terhubung.

Durasi 3 Jam

Luangkan waktu untuk diri sendiri dalam sesi mendalam yang menggabungkan relaksasi dan revitalisasi. Cocok untuk Anda yang ingin menjauh dari kesibukan dan menemukan kembali ketenangan.